Cross CS2

12/16/2012
Rp 650.000,00

Cross CS2


Cross CS2 adalah salah satu produk laris produksi Cross Mobile Indonesia. Dikisaran harga 600rb HP ini sangat lengkap fiturnya dibanding dengan HP sejenis dengan merek lain. Fitur yang menonjol adalah Layar touch screen yang sangat lebar yaitu 4″ HVGA 480×320 Pixels Touch Screen. Memiliki 2 kamera depan dan belakang, dengan resolusi 3 Mpx dan 1.3 Mpx menjadikan HP ini favorit anak muda. Selain itu Cross CS2 sudah dilengkapi dengan Super Fast Access Internet & Java. Gambar tampilan yang halus, camera yang jernih, java yg cepat, serta model yang keren adalah faktor utama dari mengapa HP ini disukai banyak pengguna.

Perbedaan Cross CS2 dengan CS1 adalah pada lebar layar LCD dan modelnya. CS1 lebih langsing, sementara CS2 lebih mewah.

Spesifikasi hp cross cs2 :
- GSM + GSM + Dual Camera + Edge
- Google Map, Adzan, Kamus
- Push Mail, Smart SMS, Phonebook 2000
- Super Fast Access Internet & Java
- E-Buddy Chatting Group
- 3 Mega Pixel Rear Camera
- 1.3 Mega Pixel Front Camera
- 4″ HVGA 480×320 Pixels Touch Screen
- MP3 / MP4 / 3GP / FM Radio
- Sound / Video Recording
- USB / GPRS / MMS / WAP, Modem
- Webcam / Bluetooth A2DP
- Torch Light, News, Fast Link
- Compatible Battery (BP-4L-1450mAh) & Charger
- Compatible USB & Handsfree 3.5mm

Warna yang tersedia : Merah -Hitam

Fitur lainnya : C-Store, 3MP Camera, Touch, Mobile Modem
Java, e-Buddy, Opera Mini, Google, Mig33, KL.com, Detik.com, Yahoo, Twitter, Facebook, Google Map, Adzan, Kamus

Share this

Related Posts

  • Cross CS6Rp 430.000,00Cross CS6 Satu lagi Produk baru yang dikeluarkan oleh Cross Mobile Indonesia. Desain elegan dengan berbaha
  • Cross CB300Rp 570.000,00Hp Cross CB300 memiliki spesifikasi hampir sempurna dan lengkap, semua fasilitas yang tersedia untuk stand
  • Cross D2TRp 410.000,00Cross D2T Produk baru dari Cross Mobile Indonesia dengan seri Full Touchscreen. Didesain kokoh dan mantap
  • Cross CB83CTRp 447.000,00Cross CB83CT HP Cross dengan tampilan yang elegan. Dilengkapi dengan fitur TV, akses internet cepat, Jack

EmoticonEmoticon

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
=)D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p
:ng